Hasil Quick Count Seluruh Pilkada di Provinsi Maluku

Lambang Provinsi Maluku
Baca Juga : 

Terdapat empat daerah di propinsi Maluku yang menggelar Pemilihan kepala daertah (Pilkada). Penghitungan surat suara secara manual oleh KPU diawali pada tingkat Tempat pemungutan suara (TPS).

Hasil perhitungan tersebut selanjutnya akan dikirim ke KPUD untuk dilakukan rapat pleno rekapitulai hasil penghitungan suara. Hasil inilah yang menentukan siapa yang menjadi pemenang di daerahnya dengan perolehan suara terbanyak.

Selain itu terddapat pula pihak yang melakukan hitungan. Seperti pihak independen ataupun pasangan calon. NAmun hasil manual KPU-lah yang dianggap benar oleh KPU.

berikut ini hasil perolehan suara masing-masing paslon pada pilkada di emp[at daertah di Maluku pada PIlkada serentak 9 Desember 2015.


Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT)

Pilkada serentak yang berlangsung di Kabupaten SBT, diikuti oleh 97.523 pemilih sesuai yang Daftar Pemilih Tetap (DPT), yang menyalurkan hak pilih mereka pada 256 TPS.

Hasil hitung cepat (quick count) versi Lembaga survei Index Indonesia. Total jumlah suara yang telah masuk 77,33 persen.
  1. Mukti Keliobas - Fachri Alkatiri (MUFAKAT) memperoleh suara 52,3 persen
  2. Siti Umariah Suruwaky - Syarifudin Goo (SusGo) memperoleh 47,97 persen suara.

Berdasarkan hasil  akhir perhitungan suara yang dilakukan pusat tabulasi data PKS di SBT, Jumat (11/12). Total suara sah yang masuk 68.611 suara.  
  1. Abdul Mukti Keliobas - Fachry H Alkatiri (Mufakat). memperoleh  37.506 suara (54,66 persen).
  2. Sitti Suruwaky - Sjaifuddin Goo (SUS-GOO). memperoleh 31.105 suara (45,34 persen).

Kabupaten Kepulauan Aru

Hasil real Count KPU, Hasil Hitung TPS (Form C1). Data Masuk: 49,51% (101 dari 204 TPS).
  1. dr. Johan Gonga dan Muin Sogalrey, SE. Perolehan : 8995 Suara (39,56%).
  2. Welhelm Daniel Kurnala, SH dan Asis Goin. Perolehan : 4752 Suara (20,90%).
  3. Obed Barends, B. Sc, S.Sos., M.Si dan Eliza Lasarus Darakay, S.Ag. Perolehan: 6417 Suara (28,22%).
  4. Drs. Godlief Ambrosius A. Gainau, MS., S.AP., SE., M.Si dan Djafrudin Hamu. 
  5. Perolehan : 2574 Suara (11,32%).

Kabupaten Maluku Barat Daya (MBD)
  1. Barnabas Orno - Benyamin Thomas Noach. memperoleh ... suara, atau ... %
  2. Simon Mose Maahury - Kim Davist Marcus. memperoleh ... suara, atau ... %
  3. Nikolaus J. Kilikily - Johanes. H Frans. memperoleh ... suara, atau ... %

Kabupaten Buru Selatan (Bursel)

Hasil hitung cepat lembaga survei Sinergi Data Indonesia(SDI) Sumber: http://www.tribun-maluku.com/2015/12/hasil-hitung-cepat-sdi-tagop-buce-menang-di-pilkada-bursel.html
  1. Rivai Fatesy – Anthon Lesnussa. perolehan suara sebanyak 43.93 persen.'
  2. Tagop Soulisa – Buce Ayub Saleky meraih suara sebesar 56.07 persen. 

Data hasil realcount Konsentrasi Strategis Pembangunan Masyarakat (KSPM) Maluku. Data masuk: 89 persen TPS dari total 156 TPS. Sumber: http://www.suaraburuselatan.com/2015/12/top-bu-kandaskan-hikmat-di-pilkada.html
  1. Hakim Fatsey-Anthon Lesnussa (HIKMAT). memperoleh 14.537 suara atau 41.80 persen.
  2. Tagop Sudarsono Soulissa-Buce Ayub Seleky (TOP-BU). memperoleh 20.238 suara atau 38.20 persen.